Bahan: -2 buah cincau (ukuran sedang)
-1 kaleng longan
-! bungkus agar-agar warna merah
-2 buah jagung
-1/2 kaleng susu kental manis
-3 sendok makan gula pasir
-1/2 botol sirup leci/ sesuai selera
-Es batu
Cara membuat:
-Masak agar-agar merah dan air kurang lebih 400 cc, tambahkan 3 sendok makan gula pasir, dinginkan.
-Setelah dingin dan mengeras, potong agar-agar berbentuk dadu.
-Rebus jagung manis sebentar, sisir kecil-kecil.
-Potong cincau berbentuk dadu
-Tambahkan 1 sendok makan longan, 2 sendok makan agar-agar, 1/2 sendok makan jagung, es batu, dan kurang lebih 1/2 gelas kecil sirup leci yang sudah dicampur dengan air matang.
-tambahkan 1/2 sendok makan susu kental manis diatasnya.
-Siap disajikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar